Festival Imuan Muslim (FIM) Nasional 2011
http://fim.event.ipb.ac.id/ Kegiatan ini merupakan sarana untuk menampung semua aspirasi mahasiswa terkait dengan teknologi yang berkembang berlandaskan keislaman serta sebagai wadah yang dapat menampung karya – karya terbaik mahasiswa muslim di Indonesia. Rangkaian acara FIM (Fetival Ilmuwan Muslim) terdiri dari: A. Perlombaan 1. LKTIA (Lomba Karya Tulis Ilmiah Al-Qur’an) LKTIA merupakan lomba karya tulis ilmiah Al-Qur’an sebagai sarana untuk menampung kreativitas dan inovasi mahasiswa dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi ke dalam bentuk karya tulis. Lomba LKTIA ini bertemakan “Science and Technology” . Lomba ini juga dapat mengasah dan mengembangkan ide mahasiswa terhadap teknologi keilmuwan islam. 2. Fotografi Lomba fotografi berfungsi sebagai sarana mahasiswa untuk memvisualisasikan fenomena alam yang berkaitan dengan ilmu pengetahuan dan teknologi. Lomba ini bertemakan “science in my perspective” . 3. Film D